Sabtu, 03 Juli 2010

IRMABAMA Pasuruhan Lor


IRMABAMA (Ikatan Remaja Masjid Baitul Makmur) Pasuruhan Lor

Sebagai wahana untuk menggodok/ kawah condro di mukonya generasi penerus ‎perjuangan pengurus masjid/ta’mir masjid, IRMABAMA tempatnya. Yang menjadi ‎sorotan untuk prbaikan kegiatan remaja masjid tersebut adalah jangan sampai kegiatan ‎remaja terlalu di interfensi oleh pengurus masjid. Sebab hal tersebut dapat menghambat ‎kreatifitas remaja dalam melaksanakan kegiatan.‎
Semoga kedepan pengurus masjid dapat memahami sikap seorang remaja, yang masih ‎mencari jati diri. Di awasi saja dari jauh. Ok..‎

Perlu di ketahui, bahwa ketua remaja saat ini (Tigor) akan hijrah ke Wonogiri, untuk ‎melaksanakan tugas mengajar. Yang mana hal ini harus di sikapi dengan bijak, yaitu ‎dengan membuat pemilihan baru atau pengangkatan wakil ketua yang telah ada. Waka ‎yang ada adalah Cahyo dan Arif Galik.‎

Jangan sampai menyerah, walau sang ketua terpilih yang mnggantikan Ta’in Salwa di ‎tahun 2008 kemarin, hijrah meninggalkan Pasuruhan Lor, jangan surut kebelakang, tetap ‎semangat. Don’t give up. ‎

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

salam persahabatan