Minggu, 23 Oktober 2011

Bunda Ni'afah El Nifa Kudus, Manusia setengah Malaikat


Bunda Ni’afah, Manusia setengah Malaikat dari Purwosari Kudus

Lebah indah – Ini adalah sebuah kisah nyata, yang sangat baik untuk di ambil hikmah dan suri tauladannya. Yaitu berawal dari si Fulan yang sedang sakit di rumah sakit dengan butuh biaya banyak, Fulan pergi ke Rumah Bunda Ni’afah dengan maksud pinjam uang untuk pengibatan.

Sesampai di rumah dan ketemu dengan bunda Niafah, Fulan mendapat pinjaman uang sebesar Rp 5.000.000,- Limajuta rupiah, tidak uang sedikit di Kudus saat itu.

Ketika pengobatan sudah selesai dan Fulan akan mengembalikan uang itu, Bunda Niafah Mengihlaskan uang sebesar 5 juta itu, dengan berucap “ Sudah Pak, uang itu untuk pengobatan saja. Tidak usah di kembalikan”. Subhanallah.

Di tambah Bunda Niafah juga menengok Fulan dengan membawa buah tangan Uang sebesar 500 rb. Sekali lagi Subhanallah.

Ini lah yang perlu di contoh oleh orang-orang kaya di Kudus khususnya, Indonesia pada umumnya. Kisah ini Nyata ada di Purwosari Ganesha, Bunda Niafah adalah pemilik Butik El Nifa dan produsen pengusaha Kerudung El Nifa, yang ada di Purwosari Ganesha Kota Kudus.

Bunda Niafah, salam dari kami di Madrasah Hasyim Asy’ari I Kudus. Oh ya, Bunda Niafah tahun 1432 H ini berangkat Haji, semoga selamat sampai di TAnah Suci hingga kembali, dapat menjalankan semua rukun haji, sampai di tanah air dapat menjadi Haji yang mabrur. Doa kami selalu untuk Bunda Niafah sekeluarga. (Abu Nayya)

1 komentar:

  1. Mulia sekali, smoga allah menjadikan pribadi yang baik untuk contoh, amin..

    BalasHapus

salam persahabatan