Rabu, 16 Februari 2011
Shofa - Ira Suwandi Memimpin PAC IPNU-IPPNU Jati 2011-2013
Maula Shofa (Jati Wetan) - Ira Aryani Suwandi (Pasuruhan Lor) Memimpin PAC IPNU-IPPNU Jati Kudus 2011 - 2013
Selama satu hari di tanggal 15 Pebruari 2011, Selasa, di MI Pasuruhan Lor, Konancab Jati menelurkan Rekan Maula Shofa-Jati Wetan sebagai Ketua IPNU Anak Cabang Jati, dan Rekanita Ira Ariyani Suwandi (Tante Ira, tantene Nayya) sebagai Ketua IPPNU Anak Cabag Jati.
Rekan Shofa mengalahkan pesaingnya Anis Wawan-Ploso, Khoiri Loram Wetan. Dan Ira Aryani mengalahkan Fera-Pasuruhan Lor, Ipah-Tanjung Karang.
Selamat kepada ketua terpilih. Semoga dapat melanjutkan perjuangan Ulama’ dio tingkatan Anak Cabang Jati. Tetap belajar, berjuang, bertaqwa.
Tante Ira, selamat ea, jangan lupa Pulang kerumah.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
salam persahabatan