Minggu, 15 April 2012

Guru VS Buruh Djarum Kudus


Guru “Bentrok” Dengan Buruh Pabrik di Kudus (Memalukan)

Lebah indah- WAlau Guru bukan buruh pabrik tetapi gaji guru selalu di bawah para buruh pabrik, jadi level dan makom guru selalu rendah di banding para buruh dalam hal gaji dan penghargaan materi.

Persamaan Guru dan Buruh pabrik adalah :

Mereka sama-sama membuat/menciptakan produk yang baik. Buruh rokok untuk membuat rokok yang baik, buruh krupuk untuk membuat krupuk yang baik, buruk TV,HP untuk membuat TV,HP yang baik.

Guru untuk membuat siswa anak didik menjadi anak yang sholeh sholikhah, baik di dunia dan akherat.

Perbedaan Guru dan Buruh pabrik adalah :

Buruh pabrik dapat menghasilkan hasil yang langsung jadi di hari yang sama.

Sedang Guru hasil dari “buatannya” tidak bisa langsung jadi dalam hari itu juga, melainkan harus menunggu sampai beberapa tahun, bahkan seumur hidup anak itu, itu pun belum tentu jadi “barang”/ manusia yang sholeh dengan baik.

Meski demikian penghargaan guru selalu rendah di banding buruh. Guru kami di Aliyah Hasyim Asy’ari I Kudus, IBu Dra. Maria Ulfa, dulu pernah berucap, “jika mau menjadi orang yang kaya harta di dunia jangan jadi guru, tapi jadilah pedagang, buruh pabrik”. Salam untuk Bu Ul MA.Mu’alimat Kudus, yang sekarang tinggal di Gebog Kudus.Salam perubahan, salam sengat dan madu. Zzztt…zzztt…zzzztt… (Abu Nayya)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

salam persahabatan